Sinopsis Drama Korea Children of a Lesser God adalah bercerita tentang Chun Jae In (Kang Ji Hwan) adalah seorang detektif elit dengan IQ jenius, yang hanya dipandu oleh fakta, logika, dan angka. Sementara Kim Dan (Kim Ok Bin) adalah detektif pemula yang bisa melihat hantu. Mereka bekerja sama untuk menemukan persekongkolan yang melibatkan organisasi yang kuat.
Children of a Lesser God
- Genre: Supernatural, Mystery
- Episodes: 16 (To Be Confirmed)
- Broadcast network: OCN
- Broadcast period: 2018-Feb-24 to 2018-April-15
- Air time: Saturday & Sunday 22:00
- Production Company: Studio Dragon
- Director: Kang Shin Hyo
- Screenwriter: Han Woo Ri
Cast
- Kang Ji Hwan as Chun Jae In
- Kim Ok Bin as Kim Dan
- – Han Seo Jin as Kim Dan (young)
- Shim Hee Sup as Joo Ha Min
- Lee Elliya as Baek Ah Hyun
- Jo Min Ki as Kook Han Joo
- Jang Kwang as Pastor Wang
- Lee Hyo Jung as Baek Do Kyu
- Yun Je Hyung as Gye Do Hoon
- Ahn Kil Kang